< Yesaya 9 >

1 Tetapi tidak untuk selamanya negeri itu mengalami kesesakan. Daerah yang didiami suku-suku Zebulon dan Naftali pernah dianggap rendah oleh TUHAN. Tetapi di masa yang akan datang, Ia akan memberi kehormatan kepada seluruh wilayah dari Laut Tengah ke timur sampai seberang Sungai Yordan, bahkan sampai Galilea yang didiami orang asing.
In the firste tyme the lond of Zabulon and the lond of Neptalym was releessid; and at the laste the weie of the see biyende Jordan of Galile of hethene men was maad heuy.
2 Bangsa yang hidup dalam kegelapan melihat sinar cemerlang. Yang diam dalam bayangan kematian disinari cahaya terang.
The puple that yede in derknessis siy a greet liyt; whanne men dwelliden in the cuntre of schadewe of deth, liyt roos vp to hem.
3 TUHAN, Kauberi mereka sukacita besar, Kaubuat mereka bersorak-sorai. Mereka gembira karena kebaikan-Mu, seperti orang yang bersukaria waktu mengumpulkan panenan, atau membagi jarahan.
Thou multipliedist folk, thou magnefiedist not gladnesse; thei schulen be glad bifore thee, as thei that ben glad in heruest, as ouercomeris maken ful out ioie, whanne thei han take a prey, whanne thei departen the spuylis.
4 Engkau sudah mengambil bebannya yang berat dan kayu pikulan dari bahunya. Engkau mengalahkan bangsa penindas itu yang memeras umat-Mu. Sama seperti di zaman yang silam ketika Engkau mengalahkan tentara Midian.
For thou hast ouercome the yok of his birthun, and the yerde of his schuldre, and the ceptre of his wrongful axere, as in the day of Madian.
5 Sepatu tentara yang berderap-derap dan bajunya yang berlumur darah, akan habis dimangsa api.
For whi al violent raueyn with noise, and a cloth meddlid with blood schal be in to brennyng, and `schal be the mete of fier.
6 Seorang anak telah lahir bagi kita; kita dianugerahi seorang putra. Ia akan menjadi pemimpin kita. Ia dinamakan: "Penasihat Bijaksana", "Allah Perkasa", "Bapak Kekal", "Raja Damai".
Forsothe a litil child is borun to vs, and a sone is youun to vs, and prinsehod is maad on his schuldre; and his name schal be clepid Wondurful, A counselour, God, Strong, A fadir of the world to comynge, A prince of pees.
7 Ia memerintah sebagai raja keturunan Daud, kekuasaannya sangat besar. Negerinya selalu damai sejahtera; pemerintahannya didasarkan atas hukum dan keadilan sekarang dan selama-lamanya. TUHAN Yang Mahakuasa pasti melaksanakannya.
His empire schal be multiplied, and noon ende schal be of his pees; he schal sitte on the seete of Dauid, and on the rewme of hym, that he conferme it, and make stronge in doom and riytfulnesse, fro hennus forth and til in to with outen ende. The feruent loue of the Lord of oostis schal make this.
8 TUHAN telah menjatuhkan hukuman atas kerajaan Israel.
The Lord sente a word in to Jacob, and it felle in Israel.
9 Seluruh bangsa Israel dan penduduk Samaria akan mengetahui bahwa Tuhanlah yang melakukannya. Sekarang mereka sombong dan tinggi hati. Kata mereka,
And al the puple of Effraym schal wite, and thei that dwellen in Samarie, seiynge in the pride and greetnesse of herte,
10 "Gedung-gedung dari batu bata sudah roboh, tapi kami akan membuat gedung-gedung baru dari batu. Pohon-pohon ara sudah ditebang, tapi akan kami ganti dengan kayu cemara Libanon yang paling bagus."
Tijl stoonys fellen doun, but we schulen bilde with square stoonys; thei han kit doun sicomoris, but we schulen chaunge cedris.
11 TUHAN sudah menggerakkan musuh mereka untuk melawan mereka.
And the Lord schal reise the enemyes of Rasyn on hym, and he schal turne the enemyes of hym in to noyse;
12 Bangsa Siria di timur dan bangsa Filistin di barat mencaplok Israel. Tetapi TUHAN masih marah dan tetap menghukum.
God schal make Sirie to come fro the eest, and Filisteis fro the west; and with al the mouth thei schulen deuoure Israel. In alle these thingis the stronge veniaunce of the Lord is not turned awei, but yit his hond is stretchid forth;
13 Bangsa Israel belum juga menyesal, walaupun sudah dihukum TUHAN Yang Mahakuasa; mereka belum juga bertobat kepada-Nya.
and the puple is not turned ayen to the Lord smytynge it, and thei souyten not the Lord of oostis.
14 Karena itu dalam satu hari saja TUHAN menghukum para pemimpin Israel dan rakyatnya. Ia memenggal dan membuang kepala dan ekornya.
And the Lord schal leese fro Israel the heed and the tail; crokynge and bischrewynge, ether refreynynge, in o dai.
15 Kepalanya yaitu orang tua-tua dan orang terhormat, ekornya yaitu para nabi yang memberi ajaran-ajaran yang menyesatkan.
An elde man and onourable, he is the heed, and a profete techynge a leesyng, he is the tail.
16 Para pemimpin bangsa itu telah menyesatkan dan mengacaukan rakyat.
And thei that blessen his puple, schulen be disseyueris, and thei that ben blessid, schulen be cast doun.
17 Bangsa itu sudah murtad dan bejat dan semua perkataan mereka jahat. Sebab itu di antara para pemuda tak seorang pun diluputkan TUHAN. Ia tidak mengasihani para janda dan yatim piatu. Tetapi TUHAN masih marah dan tetap menghukum.
For this thing the Lord schal not be glad on the yonge men therof, and he schal not haue merci on the fadirles children and widewis therof; for ech man is an ypocrite and weiward, and ech mouth spak foli. In alle these thingis the stronge veniaunce of hym is not turned awei, but yit his hond is stretchid forth;
18 Kejahatan bangsa itu membakar seperti api yang memusnahkan semak belukar berduri. Nyalanya seperti hutan terbakar yang mengepul-ngepulkan asap.
and the puple is not turned ayen to the Lord smytynge it. For whi wickidnesse is kyndlid as fier; it schal deuoure the breris and thornes, and it schal be kyndlid in the thickenesse of the forest, and it schal be wlappid togidere in the pride of smoke.
19 TUHAN Yang Mahakuasa sangat marah, dan hukuman-Nya seperti api yang berkobar-kobar dan bangsa itu adalah bahan bakarnya yang dihabiskan. Tak seorang pun mengasihani saudaranya.
In the wraththe of the Lord of oostis the lond schal be disturblid, and the puple schal be as the mete of fier; a man schal not spare his brothir.
20 Di seluruh negeri itu orang merenggut dan makan apa saja yang dapat dimakan, tapi tidak merasa kenyang. Bahkan mereka makan rekan-rekan mereka sendiri!
And he schal boowe to the riyt half, and he schal hungre, and he schal ete at the left half, and he schal not be fillid; ech man schal deuoure the fleisch of his arm. Manasses schal deuoure Effraym, and Effraym `schal deuoure Manasses, and thei togidere ayens Juda.
21 Orang Manasye dan orang Efraim saling menyerang, lalu bersama-sama melawan Yehuda. Tetapi TUHAN masih marah dan tetap menghukum.
In alle these thingis the strong veniaunce of hym is not turned awei, but yit his hoond is stretchid forth.

< Yesaya 9 >