< 2 Raja-raja 8 >

1 Pada suatu waktu TUHAN mendatangkan bencana kelaparan di negeri Israel yang berlangsung tujuh tahun lamanya. Sebelum itu Elisa telah memberitahukan hal itu kepada wanita dari Sunem yang anaknya telah dihidupkannya kembali. Elisa juga menyuruh dia pindah dengan keluarganya ke negeri lain.
Forsothe Elisee spak to the womman, whose sone he made to lyue, and he seide, Rise thou, and go, bothe thou and thin hows, and `go in pilgrimage, where euer thou schalt fynde; for the Lord schal clepe hungur, and it schal come on the lond bi seuene yeer.
2 Wanita itu melakukan apa yang dikatakan Elisa, dan berangkat ke negeri Filistin untuk tinggal di situ.
And sche roos, and dide bi the word of the man of God; and sche yede with hir hows, and was in pilgrimage in the lond of Philistym many daies.
3 Sesudah masa tujuh tahun itu ia kembali ke Israel. Lalu ia pergi dengan anaknya kepada raja untuk memohon supaya rumah dan ladangnya dikembalikan kepadanya.
And whanne seuene yeer weren endid, the womman turnede ayen fro the lond of Philisteis; and sche yede out, to axe the kyng for her hows, and hir feeldis.
4 Pada waktu itu Gehazi pelayan Elisa telah diminta oleh raja untuk menceritakan tentang keajaiban-keajaiban yang telah dilakukan oleh Elisa.
Sotheli the kyng spak with Giezi, child of the man of God, and seide, Telle thou to me alle the grete dedis whiche Elisee dide.
5 Dan tepat pada waktu wanita dari Sunem itu datang menghadap raja untuk menyampaikan permohonannya, Gehazi sedang menceritakan tentang bagaimana Elisa menghidupkan kembali seorang anak yang sudah mati. Maka kata Gehazi, "Paduka yang mulia, inilah wanita itu, dan ini anaknya yang dihidupkan kembali oleh Elisa!"
And whanne he telde to the kyng, hou Elisee hadde reiside a deed man, the womman apperide, whos sone he hadde maad to lyue, and sche criede to the kyng for hir hows, and for hir feeldis. And Giesi seide, My lord the king, this is the womman, and this is hir sone, whom Elisee reiside.
6 Lalu raja bertanya dan wanita itu menceritakan tentang anak itu. Setelah itu raja memanggil seorang pegawainya dan memerintahkan supaya segala milik wanita itu dikembalikan kepadanya, termasuk harga seluruh hasil ladang-ladangnya selama tujuh tahun ia di luar negeri.
And the kyng axide the womman, and sche tolde to hym, that the thingis weren sothe. And the kyng yaf to hir o chaumburleyn, and seide, Restore thou to hir alle thingis that ben hern, and alle fruytis of the feeldis, fro the dai in which she left the lond `til to present tyme.
7 Pada suatu waktu Elisa pergi ke Damsyik. Kebetulan Raja Benhadad sedang sakit. Ketika raja mendengar bahwa Elisa ada di Damsyik,
Also Elisee cam to Damask, and Benadab, kyng of Sirie, was sijk; and thei telden to hym, and seiden, The man of God cam hidur.
8 ia berkata kepada Hazael, seorang pegawainya, "Bawalah hadiah kepada nabi itu, dan mintalah supaya ia menanyakan kepada TUHAN apakah aku ini akan sembuh atau tidak."
And the kyng seide to Azael, Take with thee yiftis, and go thou in to the meetyng of the man of God, and `counsele thou bi hym the Lord, and seie thou, Whether Y may ascape fro this `sikenesse of me?
9 Hazael mengambil 40 unta dan memuatinya dengan segala macam hasil kota Damsyik, lalu pergi kepada Elisa. Ketika sampai di tempat Elisa, Hazael berkata, "Hambamu Raja Benhadad, mengutus saya untuk menanyakan apakah ia akan sembuh atau tidak."
Therfor Azael yede in to the meetyng of hym, and hadde with hym silf yiftis, and alle the goodis of Damask, the burthuns of fourti camels. And whanne he hadde stonde bifor Elisee, he seide, Thi sone, Benadab, kyng of Sirie, sente me to thee, and seide, Whether Y may be helid of this `sikenesse of me?
10 Elisa menjawab, "TUHAN mengatakan kepada saya bahwa ia akan mati. Tetapi katakan saja kepadanya bahwa ia akan sembuh."
And Elisee seide, Go thou, and seye to hym, Thou schalt be heelid; forsothe the Lord schewide to me that he schal die bi deth.
11 Kemudian Elisa menatap Hazael dengan pandangan yang tajam sehingga Hazael menjadi gelisah. Tiba-tiba Elisa menangis.
And he stood with hym, and he was disturblid, `til to the castyng doun of cheer; and the man of God wepte.
12 "Mengapa Tuan menangis?" tanya Hazael. "Sebab aku tahu kejahatan yang akan kaulakukan terhadap orang Israel," kata Elisa. "Engkau akan membakar kota-kotanya yang berbenteng, membunuh orang-orang mudanya yang terbaik, dan mencekik anak-anak bayi serta membelah perut para wanitanya yang sedang mengandung."
`To whom Azael seide, Whi wepith my lord? And he answeride, For Y woot what yuelis thou schalt do to the sones of Israel; thou schalt brenne bi fier the strengthid citees of hem, and thou schalt sle bi swerd the yonge men of hem, and thou schalt hurtle doun the litle children of hem, and thou schalt departe the women with childe.
13 "Ah, saya ini orang yang tidak berarti," jawab Hazael, "mana mungkin saya punya kuasa sehebat itu!" "TUHAN sudah menunjukkan kepadaku bahwa engkau akan menjadi raja Siria," jawab Elisa.
And Azael seide, What sotheli am Y, thi seruaunt, a dogge, that Y do this grete thing? And Elisee seide, The Lord schewide to me that thou schalt be kyng of Sirie.
14 Ketika Hazael kembali ke istana, bertanyalah Benhadad, "Apa kata Elisa?" "Ia berkata bahwa Baginda pasti akan sembuh," jawab Hazael.
And whanne he hadde departid fro Elisee, he cam to his lord; which seide to Azael, What seide Elisee to thee? And he answeride, Elisee seide to me, Thou schalt resseyue helthe.
15 Tetapi keesokan harinya Hazael mengambil sehelai selimut, dan mencelupkannya ke dalam air lalu menekankannya pada muka raja sehingga ia mati lemas. Dan Hazael menjadi raja Siria menggantikan Benhadad.
And whanne `the tother day hadde come, Azael took the cloth on the bed, and bischedde with watir, and spredde abrood on the face of hym; and whanne he was deed, Azael regnede for hym.
16 Yehoram anak Yosafat menjadi raja Yehuda pada waktu Raja Yoram anak Ahab telah memerintah Israel lima tahun.
In the fyuethe yeer of Joram, sone of Achab, kyng of Israel, and of Josephat, kyng of Juda, Joram, sone of Josephat, kyng of Juda, regnede.
17 Pada waktu itu Yehoram berumur tiga puluh dua tahun, dan ia memerintah di Yerusalem delapan tahun lamanya.
He was of two and thretti yeer whanne he bigan to regne, and he regnede eiyte yeer in Jerusalem.
18 Ia kawin dengan anak Ahab, dan seperti yang dilakukan oleh keluarga Ahab, ia pun berdosa kepada TUHAN seperti raja-raja Israel.
And he yede in the weies of the kyngis of Israel, as the hows of Achab hadde go; for the douyter of Achab was his wijf; and he dide that, that is yuel in the siyt of the Lord.
19 Tetapi TUHAN tidak mau membinasakan Yehuda karena Ia sudah berjanji kepada Daud hamba-Nya, bahwa keturunannya akan tetap menjadi raja.
Forsothe the Lord nolde distrie Juda, for Dauid, his seruaunt, as he `hadde bihiyt to Dauid, that he schulde yyue to hym a lanterne, and to hise sones in alle daies.
20 Dalam pemerintahan Yehoram, Edom memberontak terhadap Yehuda dan membentuk kerajaan sendiri.
In tho daies Edom, `that is, Ydumee, yede awei, that it schulde not be vndur Juda; and made a kyng to it silf.
21 Karena itu, keluarlah Yehoram dengan semua kereta perangnya menuju ke Zair. Di sana ia dikepung pasukan Edom, tetapi malamnya ia dan para panglima pasukan berkereta menerobos kepungan musuh, dan prajurit-prajurit mereka melarikan diri pulang ke rumah masing-masing.
And Joram cam to Seira, and alle the charis with hym; and he roos bi nyyt, and smoot Ydumeis, that cumpassiden hym, and the princis of charis; sotheli the puple fledde in to her tabernaclis.
22 Sejak itu Edom tidak tunduk lagi kepada Yehuda. Pada masa itu juga kota Libna pun memberontak.
Therfor Edom yede awei, that it was not vndur Juda `til to this day; thanne also Lobna yede awey in that tyme.
23 Kisah lainnya mengenai Yehoram dicatat dalam buku Sejarah Raja-raja Yehuda.
Forsothe the residues of wordis of Joram, and alle thingis whiche he dide, whether these ben not writun in the book of wordis of daies of the kingis of Juda?
24 Ia meninggal dan dikubur di pekuburan raja-raja di Kota Daud. Ahazia anaknya menjadi raja menggantikan dia.
And Joram slepte with hise fadris, and was biried with hem in the citee of Dauid; and Ocozie, his sone, regnede for hym.
25 Ahazia anak Yehoram menjadi raja Yehuda pada waktu Raja Yoram anak Ahab telah memerintah Israel dua belas tahun.
In the tweluethe yeer of Joram, sone of Achab, kyng of Israel, Ocozie, sone of Joram, kyng of Juda, regnede.
26 Pada waktu itu Ahazia berumur dua puluh dua tahun, dan ia memerintah di Yerusalem setahun lamanya. Ibunya bernama Atalya, anak Raja Ahab dan cucu Omri raja Israel.
Ocozie, the sone of Joram, was of two and twenti yeer whanne he bigan to regne, and he regnede o yeer in Jerusalem; the name of his moder was Athalia, the douyter of Amry, kyng of Israel.
27 Karena perkawinannya, Ahazia ada hubungan keluarga dengan keluarga Raja Ahab. Ahazia berdosa kepada TUHAN sama seperti yang dilakukan oleh keluarga Ahab.
And he yede in the waies of the hows of Achab, and dide that, that is yuel, bifor the Lord, as the hows of Achab dide; for he was hosebonde of a douyter of the hows of Achab.
28 Raja Ahazia turut berperang bersama Yoram raja Israel melawan Hazael raja Siria. Mereka bertempur di Ramot, daerah Gilead. Yoram terluka dalam pertempuran itu,
Also he yede with Joram, sone of Achab, to fiyt ayens Azael, kyng of Sirie, in Ramoth of Galaad; and men of Sirie woundiden Joram.
29 lalu ia kembali ke kota Yizreel untuk dirawat, dan Ahazia pergi menengok dia di sana.
Which turnede ayen, to be heelid in Jezrael; for men of Sirie woundiden hym in Ramoth, fiytynge ayens Azael, kyng of Sirye. Forsothe Ocozie, sone of Joram, the kyng of Juda, cam doun to se Joram, sone of Achab, in to Jezrael, that was sijk there.

< 2 Raja-raja 8 >